Selasa Kliwon, 19 Maret 2024


WAKTU NAAS

Tiap orang memiliki siklus naik dan turun dalam hidup. Siklus turun artinya merupakaan naas atau hal buruk yang bisa terjadi. Tentu tidak selalu hal buruk atau naas pasti terjadi, hanya saja potensi/peluang terjadinya lebih besar dan dengan mengetahui hal inilah kita akan menjadi lebih waspada/berhati-hati. Menebar kebaikan, bersedekah adalah merupakan hal yang sangat direkomendasikan agar naas tidak terjadi atau paling tidak diminimalkan.

Masukan data diri anda dibawah ini dan pada tahun kelahiran, harap masukan 4 angka misalnya 1970, 1991 dll.
 
 
Nama Lengkap:
 
Tgl Lahir (DD-MM-YYYY):
 

 
 




 


MUTIH

Mutih adalah salah satu jenis puasa dimana seseorang tdk boleh makan apa-apa kecuali hanya nasi putih dan air putih saja. Nasi putihnya pun tdk boleh ditambah apa-apa lagi (seperti gula, garam dll.) jadi betul-betul hanya nasi putih dan air puih saja. Sebelum melakukan puasa mutih ini, biasanya seorang pelaku puasa harus mandi keramas dulu sebelumnya dan membaca mantra ini : "niat ingsun mutih, mutihaken awak kang reged, putih kaya bocah mentas lahirdipun ijabahi gusti allah."

FATWA

jawaban yang diberikan oleh para ahli atas suatu permasalahan yang muncul di masyarakat misalnya fatwa halal/haram tentang bayi tabung, kloning, narkoba dll.




RAMALAN


Grup Telegram Dunia Gaib

belajar metafisika